Pages

Welcome

Delete this widget from your Dashboard and add your own words. This is just an example!
Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Gurun Pelangi


Selanjutnya ada Gurun Pelangi di Afrika~

Gurun Pelangi


         

                   Gurun pelangi ini terletak di Desa Chamarel yang berada di Black River, Pulau Mauritius , sebelah timur Afrika. Gurun yang berwarna pelangi dinamkan “Seven Colored Earth” yang menandakan bahwa gurun pelangi ini memiliki tujuh warna yang berbeda yaitu ada warna merah, kuning, hijau, biru, jingga, nila dan juga ungu. Semua warna itu bercampur menjadi satu dan membuat sebuah pemandangan yang menabjubkan. Aneka warna yang ada di gurun pasir itu berasal dari pecahan batu vulkanik yang berwarna-warni. Pecahan batu vulkanik itu bercampur dengan berbagi mineral yang terkandung dalam tanah. Sedangkan bentuk gurun yang berbukit bukit disebabkan karena penumpukan pasir-pasir. Semakin lama semakin menumpuk dan semakin tinggi gundukannya.
                    Semakin terkenalnya gurun pelangi ini di mancanegara maka semakin banyak pula wisatawan yang mengunjungi gurun pelangi ini. Awalnya, para pengunjung boleh mendaki dan menginjakan kaki di gurun pekangi. Namun, saat ini gurun pelangi sudah dibatasi oleh pagarpagar kayu. Jadi para pengunjung hanya boleh melihat keindahan gurun pelangi ini dari atas pos pengamatan. Itu semua dilakukan agar gurun tidak rusak karena sering terinjak-injak oleh pengunjung.




  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar